Jumat, Januari 22, 2010

WAGUB NTT MINTA PETERNAK KANDANGI HEWAN

HUJAN LEBAT YANG MENGGUYUR DESA MANULAI I KECAMATAN KUPANG BARAT/ KABUPATEN KUPANG/NTT /DAN SEKITARNYA BEBERAPA HARI TERAKHIR INI MENGAKIBATKAN PENAMBAHAN SAPI YANG MATI YAITU 14 EKOR SAPI SEBELUM MENINGKAT MENJADI 15 EKOR LAGI //

PETANI TERNAK SAPI TIMOR NOSE SABA SIANG (20/01/10) YANG DIHUBUNGI LEWAT TELPON MENGATAKAN/SAPI MILIKNYA YANG MATI SESUAI JUMLAH SEBELUMNYA 14 EKOR /DIMANA PAGI (20/01/10) BERTAMBAH SATU EKOR LAGI YANG MATI DENGAN CARA MATI YANG SAMA YAITU MENGALAMI KEDINGINAN LALU KEJANG-KEJANG//

TERKAIT HAL TERSEBUT /WAKIL GUBERNUR NTT ESTHON FOENAY SAAT DIKONFIRMASI TERKAIT HAL INI SIANG (20/01/10) DI KANTOR GUBERNUR NTT MENGATAKAN/ DENGAN MATI SAPI TERSEBUT / DAPAT MERUGIKAN PETANI PETERNAK /MAKA PIHAK PEMERINTAH MENGHIMBAU AGAR PARA PETANI PETERNAK JANGAN MELEPASKAN TERNAK DI PADANG /TAPI HARUS DIKANDANGI//

ESTHON MENAMBAHKAN/ DI KANDANGI AGAR LEBIH MUDAH DIPANTAU /DAN PARA PETANI PETERNAK TERSEBUT SEGERA MELAPORKAN HAL TERSEBUT KEPADA PETUGAS LAPANGAN /UNTUK DIBERIKAN OBAT /SEHINGGA MENGURANGI RESIKO YANG TERJADI PADA PARA PETANI PETERNAK TERSEBUT//

DEMIKIAN RIFLAN HAYON REPORTER SAHABAT FM MELAPORKAN///

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM