Senin, Januari 19, 2009

PEMKAB KUPANG DIDESAK UNTUK TURUNKAN TARIF ANGKUTAN

KOMISI C/ D-P-R-D KABUPATEN KUPANG/ MENANGGAPI PENURUNAN ANGKUTAN YANG BELUM DITINDAKLANJUTI OLEH PEMERINTAH KABUPATEN KUPANG//

SALAH SATU ANGGOTA KOMISI C D-P-R-D KABUPATEN KUPANG/ NOFRITS ROEN MENGATAKAN/ DENGAN ADANYA PERUBAHAN HARGA B-B-M/ DAN TINGKAT DEFLASI YANG CENDERUNG TURUN/ D-P-R-D KABUPATEN KUPANG MENDESAK BADAN EKSEKUTIF UNTUK MENURUNKAN TARIF ANGKUTAN/ MENGINGAT HAL TERSEBUT MERUPAKAN KEBUTUHAN FITAL MASYARAKAT//

ROEN MENJELASKAN/ RENCANA PENURUNAN TARIF ANGKUTAN MERUPAKAN TINDAKAN PRO AKTIF D-P-R-D KABUPATEN KUPANG// MEMANG ADA MEKANISME DALAM RENCANA PENURUNAN TARIF ANGKUTAN/ YANG MERUJUK PADA PEMERINTAH PUSAT// TAPI JIKA RUJUKAN DARI PUSAT TERLAMBAT/ MAKA DAERAH HARUS BERSIKAP SECEPATNYA SEHINGGA TIDAK MERESAHKAN MASYARAKAT//

ROEN MENAMBAHKAN/ DALAM MINGGU INI/ D-P-R-D KABUPATEN KUPANG AKAN BERKOORDINASI DENGAN PEMERINTAH KABUPATEN KUPANG//

DEMIKIAN ADHY KOROH REPORTER SAHABAT FM MELAPORKAN

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM