Senin, Februari 16, 2009

KRITERIA DIRUT BANK NTT HARUS SESUAI AD DAN ADR

SIANG TADI (16/02/09) DI RUANG KERJA GUBERNUR N-T-T/ BERLANGSUNG PERTEMUAN ANTARA GUBERNUR/ BUPATI DAN WALIKOTA/ SEBAGAI PEMEGANG SAHAM DI BANK N-T-T//

BUPATI KUPANG/ IBRAHIM AGUSTINUS MEDAH/ USAI RAPAT/ MENGATAKAN/ DALAM PERTEMUAN TERSEBUT/ GUBERNUR DAN BUPATI/ HANYA MEMBAHAS KRITERIA-KRITERIA/ PERGANTIAN KOMISRAIS UTAMA BANK N-T-T//

MENURUT MEDAH/ DALAM PEMBAHASAN TERSEBUT/ MEMANG BELUM SEMPAT DIBICARAKA MODEL KRITERIA/ KARNA BELUM ADA KESEPAKATAN// PASALNYA/ PARA PEMEGANG SAHAM/ MASIH HARUS MEMPELAJARI DAN MELIHAT KEMBALI ANGGARAN DASAR DAN ANGGARA RUMAH TANGGA/ TENTANG KRITERIA-KRIETRIA TERSEBUT//

MEDAH MENAMBAHKAN/ SEHUBUNGAN DENGAN HAL TERSEBUT/ HARI INI/ SENIN 16 FEBRUARI/ DILAKSANAKAN RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM ATAU R-U-P-S/ DI BANK N-T-T// TAPI/ INTINYA KRITERIA DARI KOMISARIS UTAMA/ DAN KOMISSARIS INDEPENDENT TERSEBUT/ ANTARA LAIN/ HARUS PROFESIONAL DAN YANG PAHAM TENTANG PENGELOLAAN BANK/ SERTA BISA BERKOMUNIKASI LANCAR/ DENGAN PIHAK PEMERINTAHAN/ SUPAYA KEPENTINGAN BANK/ JANGAN SAMPAI BEKERJA DI LUAR DARI APA YANG DIKEHENDAKI OLEH PEMEGANG SAHAM//

DEMIKIAN RIFLAN HAYON REPORTER SAHABAT F-M MELAPORKAN

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM