Jumat, September 05, 2008

PEMERINTAH KOTA KUPANG MEMBERIKAN APRESIASI KEPADA LEMBAGA PENDIDIKAN UYELINDO

WAKIL WALIKOTA KUPANG DANIEL HUREK / PAGI TADI (04/09/08) MEMBUKA ACARA RAPAT KERJA GURU S-M-K UYELINDO KUPANG //




DALAM SAMBUTANNYA DANIEL HUREK MENGATAKAN / PEMERINTAH KOTA KUPANG / MEMBERIKAN APRESIASI KEPADA LEMBAGA PENDIDIKAN UYELINDO / YANG KONSISTEN MENINGKATKAN KWALITAS PENDIDIKAN / BAIK PADA TATARAN KELEMBAGAAN / DAN PARTISIPASI UNTUK MEMBUAT PERUBAHAN PADA PENDIDIKAN DI DAERAH INI //



MENURUT HUREK / 6 KEBIJAKAN DI BIDANG PENDIDIKAN YAITU / UPAYA PERLUASAN PENDIDIKAN YANG BERKUALITAS BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA / PENINGKATAN KEMAMPUAN AKADEMIK SECARA PROFESIONAL / MELAKUKAN SISTEM PEMBAHARUAN PENDIDIKAN / MENGUPAYAKAN LEMBAGA PENDIDIKAN / MENINGKATKAN KWALITAS LEMBAGA PENDIDIKAN / DAN MENGEMBANGKAN KWALITAS SUMBER DAYA MANUSIA SEDINI MUNGKIN //



HUREK MENJELASKAN / 6 KEBIJAKAN TERSEBUT MERUPAKAN KOMITMEN BERSAMA / YANG HARUS DI IMPLEMENTASIKAN SECARA OPTIMAL DI SEMUA LEMBAGA PENDIDIKAN //



HUREK MENAMBAHKAN / LEMBAGA PENDIDIKAN UYELINDO DI NILAI SUDAH MERENCANAKAN PROGRAM PENGEMBANGAN / UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS S-D-M / DAN KOMPETENSINYA DALAM MENDUKUNG KESUKSESAN PROSES BELAJAR MENGAJAR //



HUREK BERHARAP / RAPAT KERJA TERSEBUT / DAPAT MENYELARASKAN VISI / MISI / DAN TUJUAN YANG INGIN DI CAPAI LEMBAGA UYELINDO //



ACARA INI DIHADIRI KETUA YAYASAN UYELINDO KUPANG / KEPALA SEKOLAH S-M-K UYELINDO / SERTA PARA NARA SUMBER //





DEMIKIAN PUTU MORTIAWAN REPORTER SAHABAT FM MELAPORKAN

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM