Senin, Agustus 03, 2009

170 PNS HARUS TETAP PINDAH KE SABU RAIJUA

SESUAI SURAT KEPUTUSAN SOAL PEMINDAHAN SEBANYAK 170 PERSONIL PEGAWAI NEGERI SIPIL DARI KABUPATEN KUPANG SEBAGAI KABUPATEN INDUK KE KABUPATEN PEMEKARAN SABU RAIJUA YANG MASIH TERJADI POLEMIK DENGAN ADANYA AKSI DEMO PENOLAKAN DARI PARA PNS YANG DIPINDAHKAN /TAPI KEPUTUSAN BUPATI KUPANG MEREKA HARUS TETAP JALAN KE SABU RAIJUA //

GUBERNUR NTT FRANS LEBU RAYA YANG DIKONFIRMASIH TERKAIT HAL TERSEBUT MENGATAKAN/ DENGAN SUDAH TERBENTUKNYA KABUPATEN SABU RAIJUA /MAKA SEBAGAI SALAH SATU TUGAS DARI KABUPATEN INDUK / YANG HARUS DIPENUHI ADALAH PENYERAHAN PERSONIL/ PERALATAN DAN PEMBIAYAAN SERTA DOKUMEN P3D KE KABUPATEN PEMEKARAN/SEHINGGA PENYERAHAN PARA PERSONIL /HARUS DIJALANKAN//

MENURUT FRANS / DIKETAHUI SESUAI SUMPAH SEORANG PNS / BAHWA SIAP DITEMPATKAN DIMANA SAJA /SEHINGGA JIKA DIPINDAHKAN KE KABUPATEN PEMEKARAN SABU RAIJUA HARUS SIAP MENJALANKAN TUGAS TERSEBUT / DAPAT MEMPERLANCAR PROSES PELAYANAN TERHADAP MASYARAKAT DIKABUPATEN TERSEBUT //

FRANS MENAMBAHKAN/ PARA PERSONIL YANG NAMANYA SUDAH DIMUTASIKAN /AGAR LEBIH CEPAT UNTUK MENJALANKAN TUGAS TERSEBUT/ SEHINGGA PROSES PELAYANAN PEMERINTAHN TERHADAP MASYARAKAT DAPAT BERJALAN DENGAN BAIK DAN CEPAT //

TERKAIT HAL TERSEBUT BUPATI KUPANG AYUB TITU EKI DI KANTOR GUBERNUR NTT SEUSAI BERTEMU GUBERNUR SAAT DIKONFIRMASI TERKAIT POLEMIK PENOLAKAN PERPINDAHAN SEBANYAK 170 PEGAWAI KE KABUPATEN PEMEKARAN SABU RAIJUA/ MENGATAKAN/ BAHWA 170 ORANG PEGAWAI TERSEBUT TETAP HARUS PINDAH KE SABU RAIJUA//

DEMIKIAN RIFLAN HAYON REPORTER SAHABAT FM MELAPORKAN

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM