Jumat, Juni 04, 2010

PENYELESAIAN BATAS RI-TILOS HARUS DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

ANGGOTA KOMISI B DPRD KABUPATEN KUPANG DI KANTOR DPRD RABU (02/06) MEMINTA PEMERINTAH PUSAT/ PROPINSI NTT/ DAN KABUPATEN KUPANG/ DALAM MENYELESAIKAN PERBATASAN WILAYAH NAKTUKA KECAMATAN AMFOANG TIMUR KABUPATEN KUPANG-INDONESIA DAN DISTRIK OECUSE-TIMOR LESTE GUNAKAN PENDEKATAN KELUARGA//

MENURUT NAETASI/ POLA INI DINILAI MAMPAN UNTUK MENYELESAIKAN SALING KLAIM WILAYAH YANG SELAMA INI BERSENGKETA DI PERBATASAN KEDUA WILAYAH TERSEBUT/ KARENA ITU TIDAK BISA GUNAKAN CARA LAIN//

NAETASI MENJELASKAN/ PERMINTAAN INI DISAMPAIKAN BEBERAPA TOKOH MASYARAKAT/ TOKOH ADAT KECAMATAN AMFOANG UTARA/ AMFOANG TIMUR/ SAAT KOMISI B DPRD KABUPATEN KUPANG MELAKUKAN KUNJUNGAN KERJA BEBERAPA WAKTU LALU/ MEMINTA AGAR MASALAH TAPAL BATAS INI DISELESAIKAN SECARA KEKELUARGAAN//

NAETASI MENGUNGKAPKAN/ ANTARA WARGA DI DUA KECAMATAN INI MASIH PUNYA HUBUNGAN KELUARGA DENGAN WARGA OECUSE-TIMOR LESTE/ SEHINGGA UNTUK MENGHINDARI KONFLIK KELUARGA YANG SUDAH DIRAJUT SELAMA INI/ TOKOH YANG ADA DI AMFOANG UTARA DAN TIMUR SUDAH MELAKUKAN KOORDINASI DENGAN TOKOH ADAT DAN TOKOH MASYARAKAT OECUSE UNTUK MASSALAH INI DISELESAIKAN SECARA BAIK//

NAETASI MENEGASKAN/ JIKA SUDAH ADA KESEPAKATAN BERSAMA/ PEMERINTAH SECEPATNYA MENGAMBIL SIKAP/ MEMFASILITASI MOMEN INI/ SEHINGGA WILAYAH NAKTUKA YANG SELAMA INI DIKLAIM WARGA OECUSE SEBAGAI WILAYAHNYA BISA MENEMUI TITIK TERANG//

NAETASI BERHARAP/ JANGAN ADA KEPENTINGAN LAIN DARI PEMERINTAH DALAM PERSOALAN INI/ TAPI PERSOALAN INI HARUS DISELESAIKAN SECEPATNYA AGAR TIDAK MENIMBULKAN KONFLIK DI WILAYAH PERBATASAN TERSEBUT//

DEMIKIAN ADHY KOROH REPORTER SAHABAT FM MELAPORKAN///

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM