Senin, Juli 06, 2009

SOSIALISASI VIRUS INFLUENSA A H1N1 DAN VIRUS AVIAN INFLUENSA

BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS I KUPANG/ NUSA TENGGARA TIMUR/ TIDAK SERIUS MENGAWASI LALULINTAS PERDAGANGAN BABI ANTAR PROVINSI/ ANTAR KABUPATEN /MAUPUN NEGARA YANG MASUK KE DAERAH LEWAT PERBATASAN RI-TIMOR LESTE//

PLT SEKRETARIS DAERAH NTT/ BENNY NDOENBOEY PADA ACARA PEMBUKAAN SOSIALISASI VIRUS INFLUENSA A H1N1 DAN VIRUS AVIAN INFLUENSA FLU BURUNG (01/07/09) DI HOTEL SASANDO KUPANG MENGATAKAN/ TERKAIT DENGAN PENGAWASAN DI PINTU-PINTU MASUK PERBATASAN KE NTT TIDAK BEGITU KETAT DAN TIDAK SERIUS/ MAKA HAL TERSEBUT BISA BERDAMPAK BURUK TERHADAP GAMPANG MASUKNYA PENYAKIT MENULAR LEWAT BABI SEPERTI VIRUS FLU BABI ATAU AH1N1///

MENURUT BENNY / TERNAK YANG SERING DIBAWA MELINTASI PERBATASAN KEDUA NEGARA TERUTAMA BABI /YANG SAAT INI MENJADI SATU-SATUNYA TERNAK YANG DILAPORKAN MENULARKAN VIRUS A H1N1 KEPADA MANUSIA/ SEHINGGA PIHAK MINTA /AGAR HAL INI DAPAT DIANTISIPASI/ TERMASUK PERDAGANGAN BABI ANTAR PROVINSI DAN ANTAR KABUPATEN//

BENNY MENGUNGKAPKAN/ PERDAGANGAN HEWAN ANTAR KABUPATEN BANYAK DIJUMPAI DI PASAR HEWAN/DIMANA TERNAK YANG DIPERDAGANGKAN DI PASAR ITU TIDAK SAJA DIDATANGKAN DARI KABUPATEN ITU/ TETAPI JUGA DARI KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN DAN TIMOR TENGAH UTARA YANG MERUPAKAN KABUPATEN YANG BERBATASAN DENGAN NEGARA RI-TIMOR LESTE//

BENNY MENJELASKAN/ LALULINTAS PERDAGANGAN BABI ANTAR PROVINSI/ ANTAR KABUPATEN MAUPUN ANTAR NEGARA HARUS DICEGAH/ SEHINGGA DAPAT MENGANTISIPSI TERJADINYA HAL-HAL YANG TIDAK DIINGINKAN/ PASALNYA/ BANYAK WARGA ASING ASAL NEGARA YANG TERJANGKIT FLU BABI/ SERING DATANG KE TIMOR LESTE/ NEGARA YANG BERBATASAN DARAT DENGAN INDONESIA/

BENNY MENAMBAHKAN/ PENGETATAN LALULINTAS HEWAN JUGA PERLU DILAKUKAN DI PINTU MASUK BAIK BANDARA MAUPUN PELABUHAN YANG ADA DI NTT /DAN JUGA SALAH SATU CARA UNTUK ANTISIPASI LAIN IALAH MENYADARKAN MASYARAKAT TENTANG DAMPAK LALULINTAS HEWAN DAN PRODUKNYA TERHADAP KESEHATAN MANUSIA DAN HEWAN/ MAKA MELALUI SOSIALISASI MERUPAKAN TANGGUNGJAWAB PEMERINTAH SECARA BERKESINAMBUNGAN AGAR BENAR-BENAR MASYARAKAT NTT MERASA AMAN DARI PENYEBARAN VIRUS FLU BABI//

DEMIKIAN RIFLAN HAYON REPORTER SAHABAT FM MELAPORKAN

Tidak ada komentar:

ALAMAT KAMI

Jalan

Timor Raya Km.16

Kelurahan/Desa

Noelbaki

Kecamatan

Kupang Tengah

Kab/Kota

Kupang

Kode Pos:

Provinsi

Nusa Tenggara Timur

Nomor telepon

0380-8044556

Fax 0380-8551017

Email

sahabatnew@yahoo.com

ON AIR LINE

03808044556 (TELP)

Peta User Yang sedang Online Di Sahabat FM